Daftar Kecamatan Beserta Desa/Kelurahan di Kabupaten Pati
Kabupaten Pati memiliki 5 kelurahan dan 401 desa yang tersebar di 21 kecamatan. Dalam data statistik tahun 2017, jumlah penduduk Kabupaten Pati mencapai 1.283.790 jiwa dengan luas wilayah 1.489,19 km² dan persebaran penduduk 862 jiwa/km².
Kecamatan di sebelah timur ada Juwana dan Batangan, sebelah utara ada Tayu dan Dukuhseti, sebelah barat ada Margorejo dan sebelah selatan ada Sukolilo dan Kayen. Pusat kota dan pemerintahan berada di kecamatan Pati. Untuk Juwana dan Tayu keduanya merupakan kota pelabuhan yang berada di pesisir Laut Jawa. Sedangkan sebagian Kecamatan Kayen dan Kecamatan Sukolilo berada di bawah pegunungan Kendeng. Di Kayen pula, berdiri RSUD milik pemerintah kabupaten dan merupakan satu-satunya kecamatan di luar ibu kota kabupaten yang memiliki fasilitas RS milik pemerintah.
Daftar kecamatan dan desa/kelurahan di Kabupaten Pati, sebagai berikut :
Kecamatan Batangan memiliki 18 Desa
- Batursari
- Bulumulyo
- Bumimulyo
- Gajahkumpul
- Gunungsari
- Jembangan
- Kedalon
- Ketitangwetan
- Klayusiwalan
- Kuniran
- Lengkong
- Mangunlegi
- Ngening
- Pecangaan
- Raci
- Sukoagung
- Tlogomojo
- Tompomulyo
Kecamatan Cluwak memiliki 13 Desa
- Bleber
- Gerit
- Gesengan
- Karangsari
- Medani
- Mojo
- Ngablak
- Ngawen
- Payak
- Plaosan
- Sentul
- Sirahan
- Sumur
Kecamatan Dukuhseti memiliki 12 Desa
- Alasdowo
- Bakalan
- Banyutowo
- Dukuhseti
- Dumpil
- Grogolan
- Kembang
- Kenanti
- Ngagel
- Puncel
- Tegalombo
- Wedusan
Kecamatan Gabus memiliki 24 Desa
- Babalan
- Banjarsari
- Bogotanjung
- Gabus
- Gebang
- Gempolsari
- Karaban
- Kosekan
- Koripandriyo
- Koryokalangan
- Mintobasuki
- Mojolawaran
- Pantirejo
- Penanggungan
- Plumbungan
- Sambirejo
- Soko
- Sugihrejo
- Sunggingwarno
- Tambahmulyo
- Tanjang
- Tanjunganom
- Tlogoayu
- Wuwur
Kecamatan Gembong memiliki 11 Desa
- Bageng
- Bermi
- Gembong
- Kedungbulus
- Ketanggan
- Klakah Kasian
- Plukaran
- Pohgading
- Semirejo
- Sitiluhur
- Wonosekar
Kecamatan Gunungwungkal memiliki 15 Desa
- Bancak
- Gadu
- Gajihan
- Giling
- Gulangpungge
- Gunungwungkal
- Jembulwunut
- Jepalo
- Jrahi
- Ngetuk
- Perdopo
- Pesagen
- Sampok
- Sidomulyo
- Sumberejo
Kecamatan Jaken memiliki 21 Desa
- Aromanis
- Boto
- Kebonturi
- Lundo
- Manjang
- Mantingan
- Mojolampir
- Mojoluhur
- Ronggo
- Sidoluhur
- Sidomukti
- Srikaton
- Sriwedari
- Sukorukun
- Sumberagung
- Sumberan
- Sumberarum
- Sumberrejo
- Tamansari
- Tegalarum
- Trikoyo
Kecamatan Jakenan memiliki 23 Desa
- Bungasrejo
- Dukuhmulyo
- Glonggong
- Jakenan
- Jatisari
- Kalimulyo
- Karangrejo Lor
- Karangrowo
- Kedungmulyo
- Mantingan Tengah
- Ngastorejo
- Plosojenar
- Puluhan Tengah
- Sembaturagung
- Sendangsoko
- Sidoarum
- Sidomulyo
- Sonorejo
- Tambahmulyo
- Tanjungsari
- Tlogorejo
- Tondokerto
- Tondomulyo
Kecamatan Juwana memiliki 29 Desa
- Agungmulyo
- Bajomulyo
- Bakarankulon
- Bakaranwetan
- Bendar
- Bringin
- Bumirejo
- Doropayung
- Dukutalit
- Gadingrejo
- Genengmulyo
- Growongkidul
- Growonglor
- Jepuro
- Karang
- Karangrejo
- Kauman
- Kebonsawahan
- Kedungpancing
- Ketip
- Kudukeras
- Langenharjo
- Margomulyo
- Mintomulyo
- Pajeksan
- Pekuwon
- Sejomulyo
- Tluwah
- Trimulyo
Kecamatan Kayen memiliki 17 Desa
- Beketel
- Boloagung
- Brati
- Durensawit
- Jatiroto
- Jimbaran
- Kayen
- Pasuruhan
- Pesagi
- Purwokerto
- Rogomulyo
- Slungkep
- Srikaton
- Sumbersari
- Sundoluhur
- Talun
- Trimulyo
Kecamatan Margorejo memiliki 18 Desa
- Badegan
- Banyuurip
- Bumirejo
- Dadirejo
- Jambean Kidul
- Jimbaran
- Langenharjo
- Langse
- Margorejo
- Metaraman
- Muktiharjo
- Ngawen
- Pegandan
- Penambuhan
- Sokokulon
- Sukobubuk
- Sukoharjo
- Wangunrejo
Kecamatan Margoyoso memiliki 22 Desa
- Bulumanis Kidul
- Bulumanis Lor
- Cebolek Kidul
- Kajen
- Kertomulyo
- Langgenharjo
- Margotuhu Kidul
- Margoyoso
- Ngemplak Kidul
- Ngemplak Lor
- Pangkalan
- Pohijo
- Purwodadi
- Purworejo
- Sekarjalak
- Semerak
- Sidomukti
- Soneyan
- Tanjungrejo
- Tegalarum
- Tunjungrejo
- Waturoyo
Kecamatan Pati memiliki 24 Desa dan 5 Kelurahan
- Blaru
- Dengkek
- Gajahmati
- Geritan
- Kutoharjo
- Mulyoharjo
- Mustokoharjo
- Ngarus
- Ngepungrejo
- Panjunan
- Payang
- Plangitan
- Puri
- Purworejo
- Sarirejo
- Semampir
- Sidoharjo
- Sidokerto
- Sinoman
- Sugiharjo
- Tambaharjo
- Tambahsari
- Widorokandang
- Winong
- Kelurahan Pati Wetan
- Kelurahan Pati Kidul
- Kelurahan Pati Lor
- Kelurahan Parenggan
- Kelurahan Kalidoro
Kecamatan Pucakwangi memiliki 20 Desa
- Bodeh
- Grogolsari
- Jetak
- Karangrejo
- Karangwotan
- Kepohkencono
- Kletek
- Lumbungmas
- Mencon
- Mojoagung
- Pelemgede
- Plosorejo
- Pucakwangi
- Sitimulyo
- Sokopuluhan
- Tanjungsekar
- Tegalwero
- Terteg
- Triguno
- Wateshaji
Kecamatan Sukolilo memiliki 16 Desa
- Baleadi
- Baturejo
- Cengkalsewu
- Gadudero
- Kasiyan
- Kedumulyo
- Kedungwinong
- Kuwawur
- Pakem
- Porang Paring
- Prawoto
- Sukolilo
- Sumbersoko
- Tompegunung
- Wegil
- Wotan
Kecamatan Tambakromo memiliki 18 Desa
- Angkatan Kidul
- Angkatan Lor
- Karangawen
- Karangmulyo
- Karangwono
- Keben
- Kedalingan
- Larangan
- Maitan
- Mangunrekso
- Mojomulyo
- Pakis
- Sinomwidodo
- Sitirejo
- Tambahagung
- Tambaharjo
- Tambakromo
- Wukirsari
Kecamatan Tayu memiliki 21 Desa
- Bendokaton Kidul
- Bulungan
- Dororejo
- Jepat Kidul
- Jepat Lor
- Kalikalong
- Keboromo
- Kedungbang
- Kedungsari
- Luwang
- Margomulyo
- Pakis
- Pondowan
- Pundenrejo
- Purwokerto
- Sambiroto
- Sendangrejo
- Tayukulon
- Tayuwetan
- Tendas
- Tunggulsari
Kecamatan Tlogowungu memiliki 15 Desa
- Cabak
- Gunungsari
- Guwo
- Klumpit
- Lahar
- Purwosari
- Regaloh
- Sambirejo
- Sumbermulyo
- Suwatu
- Tajungsari
- Tamansari
- Tlogorejo
- Tlogosari
- Wonorejo
Kecamatan Trangkil memiliki 16 Desa
- Asempapan
- Guyangan
- Kadilangu
- Kajar
- Karanglegi
- Karangwage
- Kertomulyo
- Ketanen
- Krandan
- Mojoagung
- Pasucen
- Rejoagung
- Sambilawang
- Tegalharjo
- Tlutup
- Trangkil
Kecamatan Wedarijaksa memiliki 18 Desa
- Bangsalrejo
- Bumiayu
- Jatimulyo
- Jetak
- Jontro
- Kepoh
- Margorejo
- Ngurenrejo
- Ngurensiti
- Pagerharjo
- Panggungroyom
- Sidoharjo
- Sukoharjo
- Suwaduk
- Tawangharjo
- Tlogoharum
- Tluwuk
- Wedarijaksa
Kecamatan Winong memiliki 30 Desa
- Blingijati
- Bringinwareng
- Bumiharjo
- Danyangmulyo
- Degan
- Godo
- Gunungpanti
- Guyangan
- Karangkonang
- Karangsumber
- Kebolampang
- Kebowan
- Klecoregonang
- Kropak
- Kudur
- Mintorahayu
- Padangan
- Pagendisan
- Pekalongan
- Pohgading
- Pulorejo
- Sarimulyo
- Serutsadang
- Sugihan
- Sumbermulyo
- Tanggel
- Tawangrejo
- Tlogorejo
- Winong
- Wirun
Posting Komentar untuk "Daftar Kecamatan Beserta Desa/Kelurahan di Kabupaten Pati"
Silahkan tulis pertanyaan, kritik maupun saran pada kotak komentar !!! Terima kasih.